Sabtu, 03 Oktober 2009

Produk Yamaha terbaru

FZ-160

[Image: yamaha-fz16-14.jpg]

Gosipnya nich YAMAHA akan mengelurkan varian terbarunya entah kapan akan di launching di Indonesia, katanya di india dah keluar nich 'Bison".
Desainnya mirip FZ-600 plus knalpot gemuk disamping dengan suspensi monoshock plus tangki besar(13 L) yang ciamik, semakin menunjukkan bahwa ini motor generasi terbaru yang akan menggantikan RX-King yang sudah tenggelam.
Walaupun performanya nggak terlalu besar(153 cc) tenaga FZ16o mampu menghasilkan tenaga sampai 14 hp pada 7500 rpm dan bisa menghasilkan torsi sebesar 13.9nm 6000rpm.
Dengan menggunakan ban 100/80 dan 140/80(lebih besar dari Ninja250R) motor ini semakin kelihatan kokoh dan pastilah anteng untuk dikendarai dan lagi dengan bahan bakar 40 : 1 saya rasa bisa dikategorikan irit.

Gosipnya akan dibandrol dengan kisaran harga 17.8 jt dibawah Vi-Xion

Siap-siap Indent Bro !!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar